AC Milan

Sergio Conceicao: AC Milan Tidak akan Beruntung tanpa Kerja Keras

Sergio Conceicao merasa yakin bahwa AC Milan tidak akan memiliki keberuntungan melawan Inter tanpa kerja keras. Hal itu diutarakan Conceicao menjelang final Supercoppa Italiana, di Riyadh, Selasa (7/1) dini hari WIB.

Ketika ditanya bagaimana perasaannya menjelang laga keduanya di Milan, yang disertai dengan kesempatan untuk memenangkan gelar pertamanya, Conceicao berkata:

“Lebih baik, dan saya harap tim bermain lebih baik dari saya. Kami sedang mempersiapkan diri untuk pertandingan itu. Inter adalah tim yang kuat dan terbiasa menang, dengan pelatih yang sama dan dengan pemain yang telah bersama untuk waktu yang lama,”

“Itu hal yang baik bagi mereka, tetapi kami harus memikirkan diri kami sendiri. Sulit memang, tetapi di masa sulit, kita semua harus menjadi pria sejati, kita tidak boleh lupa bahwa semua penggemar sedang menonton kita”

BACA JUGA: PSSI Umumkan Pemutusan Kontrak Shin Tae-Yong

“Kami akan berlatih di sore hari dan mengevaluasinya. Dia jelas tidak memiliki waktu bermain 90 menit, tetapi kita akan lihat apakah dia bisa bermain atau tidak.”

Ketika ditanya dengan nada ironis apakah dia merasa Milan memiliki ‘keberuntungan’ mengingat dua pertandingan pertama Conceicao di bawah asuhannya adalah melawan Juventus dan Inter, sang pelatih berkata:

“Anda tidak akan beruntung jika tidak bekerja keras. Keberuntungan datang jika Anda memiliki bakat, jika Anda serius, jika Anda memiliki banyak keinginan. Kami harus bekerja keras.”

rizkaart

42041

Recent Posts

Persija Vs PSIS Tanpa Jakmania, Carlos Pena: Kemenangan Sangat Penting

Persija Jakarta akan menjalani empat laga kandang tanpa kehadiran penonton imbas sanksi dari Komisi Disiplin…

2 minggu ago

Alessandro Costacurta: AC Milan Tak Perlu Jual Pemain, Tapi…

Alessandro Costacurta, legenda AC Milan, menyatakan bahwa ia tidak akan menjual Rafael Leao, Theo Hernandez,…

3 minggu ago

Terlalu ‘Hati-Hati’, Fabio Capello Kritik Pedas Juventus Asuhan Thiago Motta

Fabio Capello, mantan pelatih Juventus, melontarkan kritik pedas terhadap Thiago Motta. Ia menilai Juventus di…

3 minggu ago

Lautaro Martinez Terancam Sanksi: Dugaan Penistaan Agama Usai Derbi Italia!

Lautaro Martinez, bintang Inter Milan, terancam sanksi akibat dugaan penistaan agama. Jaksa Federal FIGC (Federasi…

3 minggu ago

Julian Alvarez Tidak Kecewa Tinggalkan Manchester City & Gabung Atletico Madrid

Julian Alvarez, penyerang asal Argentina, membuktikan keputusannya tepat. Setelah pindah dari Manchester City ke Atletico…

3 minggu ago

Barcelona Ditahan Atletico Madrid: Pertahanan Rawan, Flick Dikritik Legenda!

Rentetan kemenangan Barcelona terhenti di ajang Copa del Rey. Hasil imbang melawan Atletico Madrid pada…

3 minggu ago