Football News

Gianfranco Zola Nilai Claudio Ranieri Sosok Tepat untuk AS Roma

Mantan bintang Serie A dan Chelsea Gianfranco Zola menilai keputusan AS Roma menunjuk pelatih kawakan Claudio Ranieri sangat tepat.

Saat jeda internasional, Giallorossi telah merekrut pelatih ketiga mereka muClaudio dengan memanggil kembali Ranieri ke klub untuk menggantikan posisi Ivan Juric yang sudah dipecat karena rentetan hasil buruk.

BACA JUGA: Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Berjalan Ketat, Indonesia Harus Akui Keunggulan Korea Selatan

Tentu Ranieri bukanlah wajah asing untuk Roma, mengingat eks pelatih Leicester City itu pernah berada di Olimpico selama dua periode, yakni 2009-2011 dan 2019.

Apa Yang Dikatakan

“Itu adalah pilihan terbaik. Dia mengenal klub dengan baik dan dapat membawa pengalaman dan ketenangan, yang sangat penting saat ini,” kata Zola.

“Dengan segala hormat, pemecatan De Rossi mengejutkan semua orang. Juric adalah pelatih yang bagus, tetapi dia membutuhkan waktu dan beberapa pemain tertentu. Itu adalah keputusan yang tidak biasa; saya tidak akan mengatakan lebih banyak.”

Paulo Dybala dan kolega saat ini tertahan di urutan ke-12 karena baru mengemas 13 poin dari 12 laga.

rizkaart

42041

Recent Posts

Gustavo Almeida Siap Cetak Gol ke Gawang Persebaya Surabaya

Menjebol gawang Persebaya Surabaya bukan hal asing untuk dibicarakan bagi seorang penyerang Persija Jakarta, Gustavo…

6 jam ago

Persija Jakarta Ingin Jaga Tren Positif Beberapa Laga Terakhir

Persija Jakarta memiliki catatan positif dalam dua laga tandang terakhir kala bertamu ke markas Persebaya.…

6 jam ago

Satu Pemain Bali United Absen, Teco Bawa 23 Pemain ke Bogor

Satu pemain Bali United bakal absen pada pekan ke-11 Liga 1 2024/2025 hari Sabtu (23/11)…

6 jam ago

PT LIB Resmi Menunda Laga Persib Bandung Melawan Bali United

PT LIB atau Liga Indonesia Baru mengabulkan permohonan Persib Bandung untuk menunda jadwal pertandingan kontra…

6 jam ago

Borneo FC Sudah Siap Menghadapi Persib Bandung

Borneo FC menjalani laga pekan ke-11 Liga 1 2024/25 dengan tandang melawan Persib Bandung di…

6 jam ago

Pelatih Persebaya Surabaya Percaya Diri dengan Kesiapan Timnya

Persebaya Surabaya bersiap menjamu Persija Jakarta di pekan ke-11 Liga 1 2024/2025 di Stadion Gelora…

6 jam ago