Football

Tekad Kuat Ragnar Oratmangoen, Ingin Cetak Gol di Stadion Gelora Bung Karno

Pemain depan tim nasional Indonesia, Ragnar Oratmangoen bertekad mengukir gol perdananya di kandang sendiri, saat tim Garuda memainkan pertandingan putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Filipina, di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (11/6) malam WIB.

Diketahui, Ragnar memang telah mencetak gol untuk tim Merah-Putih, namun gol tersebut tercipta di Stadion My Dinh, Vietnam, saat Indonesia menang 3-0, pada 26 Maret kemarin.

Ingin Cetak Gol

Saat ditanya target pribadinya, Ragnar pun menyatakan sangat ingin mencetak gol di kandang timnas, yakni Stadion Gelora Bung Karno.

“Saya berharap untuk diri saya sendiri bahwa saya akan mencetak gol di GBK. Tapi hal terpenting besok adalah kami memenangi pertandingan dan melaju ke putaran berikutnya,” kata Ragnar dikutip dari Antara.

Dominasi Indonesia

Dari sejarah pertemuan head to head, Indonesia unggul jauh atas Filipina. Mengutip catatan RSSSF (Rec.Sport Soccer Statistic Foundation), Indonesia memiliki catatan 23 kemenangan, empat kali imbang, dan satu kali kalah dari Filipina.

AddThis Website Tools
rizkaart

42041

Recent Posts

Persija Vs PSIS Tanpa Jakmania, Carlos Pena: Kemenangan Sangat Penting

Persija Jakarta akan menjalani empat laga kandang tanpa kehadiran penonton imbas sanksi dari Komisi Disiplin…

3 minggu ago

Alessandro Costacurta: AC Milan Tak Perlu Jual Pemain, Tapi…

Alessandro Costacurta, legenda AC Milan, menyatakan bahwa ia tidak akan menjual Rafael Leao, Theo Hernandez,…

4 minggu ago

Terlalu ‘Hati-Hati’, Fabio Capello Kritik Pedas Juventus Asuhan Thiago Motta

Fabio Capello, mantan pelatih Juventus, melontarkan kritik pedas terhadap Thiago Motta. Ia menilai Juventus di…

4 minggu ago

Lautaro Martinez Terancam Sanksi: Dugaan Penistaan Agama Usai Derbi Italia!

Lautaro Martinez, bintang Inter Milan, terancam sanksi akibat dugaan penistaan agama. Jaksa Federal FIGC (Federasi…

4 minggu ago

Julian Alvarez Tidak Kecewa Tinggalkan Manchester City & Gabung Atletico Madrid

Julian Alvarez, penyerang asal Argentina, membuktikan keputusannya tepat. Setelah pindah dari Manchester City ke Atletico…

4 minggu ago

Barcelona Ditahan Atletico Madrid: Pertahanan Rawan, Flick Dikritik Legenda!

Rentetan kemenangan Barcelona terhenti di ajang Copa del Rey. Hasil imbang melawan Atletico Madrid pada…

4 minggu ago