Tim Nasional Indonesia

Striker Persib Bandung Dimas Drajad Dipanggil Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Penyerang Persib Bandung, Muhammad Dimas Drajad mendapat panggilan dari PSSI untuk membela Timnas Indonesia, yang akan menjalani babak kualifikasi Piala Dunia 2026.

BACA JUGA: PSSI RIlis Daftar Harga Tiket Indonesia Vs Australia

Dilaporkan laman resmi klub, pemanggilan pemain berusia 27 tahun itu disampaikan PSSI kepada Persub melalui surat bernomor 3827/AGB/527/VIII-2024 yang ditandatangani Sekretaris Jenderal PSSI, Yunus Nusi.

“PSSI memanggil Sdr. Muhammad Dimas Drajad untuk mengikuti Kualifikasi Putaran 3 FIFA World Cup 2026,” demikian isi surat tersebut.

Dua Laga Berat

Di babak kualifikasi Piala Dunia 2026, armada Shin Tae-yong akan memainkan pertandingan melawan Arab Saudi di Jeddah, pada Jumat (6/9) dini hari WIB dan menjamu Australia di Jakarta, pada Selasa (10/9) malam WIB.

Dalam surat tersebut disebutkan, Dimas harus sudah bergabung dengan rekan-rekannya pada 31 Agustus 2024.

AddThis Website Tools
rizkaart

42041

Recent Posts

Persija Vs PSIS Tanpa Jakmania, Carlos Pena: Kemenangan Sangat Penting

Persija Jakarta akan menjalani empat laga kandang tanpa kehadiran penonton imbas sanksi dari Komisi Disiplin…

3 minggu ago

Alessandro Costacurta: AC Milan Tak Perlu Jual Pemain, Tapi…

Alessandro Costacurta, legenda AC Milan, menyatakan bahwa ia tidak akan menjual Rafael Leao, Theo Hernandez,…

3 minggu ago

Terlalu ‘Hati-Hati’, Fabio Capello Kritik Pedas Juventus Asuhan Thiago Motta

Fabio Capello, mantan pelatih Juventus, melontarkan kritik pedas terhadap Thiago Motta. Ia menilai Juventus di…

3 minggu ago

Lautaro Martinez Terancam Sanksi: Dugaan Penistaan Agama Usai Derbi Italia!

Lautaro Martinez, bintang Inter Milan, terancam sanksi akibat dugaan penistaan agama. Jaksa Federal FIGC (Federasi…

3 minggu ago

Julian Alvarez Tidak Kecewa Tinggalkan Manchester City & Gabung Atletico Madrid

Julian Alvarez, penyerang asal Argentina, membuktikan keputusannya tepat. Setelah pindah dari Manchester City ke Atletico…

3 minggu ago

Barcelona Ditahan Atletico Madrid: Pertahanan Rawan, Flick Dikritik Legenda!

Rentetan kemenangan Barcelona terhenti di ajang Copa del Rey. Hasil imbang melawan Atletico Madrid pada…

3 minggu ago