Penyerang Persib Bandung, Muhammad Dimas Drajad mendapat panggilan dari PSSI untuk membela Timnas Indonesia, yang akan menjalani babak kualifikasi Piala Dunia 2026.
BACA JUGA: PSSI RIlis Daftar Harga Tiket Indonesia Vs Australia
Dilaporkan laman resmi klub, pemanggilan pemain berusia 27 tahun itu disampaikan PSSI kepada Persub melalui surat bernomor 3827/AGB/527/VIII-2024 yang ditandatangani Sekretaris Jenderal PSSI, Yunus Nusi.
“PSSI memanggil Sdr. Muhammad Dimas Drajad untuk mengikuti Kualifikasi Putaran 3 FIFA World Cup 2026,” demikian isi surat tersebut.
Di babak kualifikasi Piala Dunia 2026, armada Shin Tae-yong akan memainkan pertandingan melawan Arab Saudi di Jeddah, pada Jumat (6/9) dini hari WIB dan menjamu Australia di Jakarta, pada Selasa (10/9) malam WIB.
Dalam surat tersebut disebutkan, Dimas harus sudah bergabung dengan rekan-rekannya pada 31 Agustus 2024.
PSBS Biak sukses meraih kemenangan ketika bertandang ke markas PSS Sleman pada pekan ke-11 Liga…
Persebaya Surabaya mengamankan kemenangan ketika menghadapi Persija Jakarta pada pekan ke-11 Liga 1 2024/25, Jumat…
Manchester baru saja kedatangan nakhoda anyar, Ruben Amorim. Namun, euforia kedatangan pelatih asal Portugal ini…
Timnas Basket Indonesia tengah berlaga di ajang Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025. Babak ini digelar…
Bagaimana cara memaksimalkan Kylian Mbappe dan Vinicius Junior secara bersamaan? Pertanyaan ini sudah muncul musim…
Selama beberapa bulan terakhir, masa depan Pep Guardiola sebagai pelatih kepala Manchester City telah menimbulkan…