Categories: FootballWorld Cup

Argentina ke Semifinal, Lionel Messi: Maradona Menyaksikan Kami Dari Surga!

MSPORTS –
Argentina berhasil melaju ke semifinal Piala Dunia 2022 setelah mengalahkan
Belanda lewat adu penalti pada Sabtu (10/12/2022) dini hari WIB setelah bermain
imbang 2-2 pada waktu normal.

Tim Tango
unggul dua gol terlebih dahulu lewat Nahuel Molina (35’) dan Lionel Messi (73’,
penalti). Namun, Wout Weghorst (83’ & 90+11’) menyamakannya.

Messi menyatakan
bahwa legenda mereka, Diego Maradona, menyaksikan dari surga dan memberi
dorongan semangat. Ia pun berharap mereka bisa membanggakan Maradona yang
meninggal pada 2020 lalu.

“Diego
melihat kami dari surga. Dia mendorong dan saya harap ini bertahan hingga akhir,”
ungkapnya.

Messi juga
yakin bahwa timnya cukup berkualitas untuk bisa mencapai target tersebut. Itu
telah ditunjukkan dalam pertandingan di atas.

“Argentina ada
di antara empat tim terbaik di dunia karena mereka menunjukkan bahwa mereka
tahu cara bermain di setiap pertandingan dengan gairah dan intensitas yang
sama,” lanjutnya.

“Penuh
dengan sukacita, penuh dengan kebahagiaan. Kami tidak harus melewati babak
tambahan waktu atau penalti. Kami harus menderita. Namun, kami lolos dan itu
mengesankan,” pungkasnya.

Tio Prasetyon Utomo

42037

Recent Posts

Usai Dihajar Jepang, Hajime Moriyasu Bicara Kans Timnas Indonesia Tembus Piala Dunia

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, berbicara kans timnas Indonesia tembus Piala Dunia. Menurut Hajime Moriyasu, timnas…

6 jam ago

Hajime Moriyasu Ungkap Resep Jepang yang Hajar Timnas Indonesia

Jepang meraih kemenangan 0-4 atas timnas Indonesia pada laga kelima Grup C putaran 3 Kualifikasi…

6 jam ago

Shin Tae-yong Tidak Garansi Timnas Indonesia Lolos ke Putaran 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Pelatih Shin Tae-yong tidak memberikan garansi untuk timnas Indonesia lolos ke putaran 4 Kualifikasi Piala…

7 jam ago

Dicoret di Laga Kontra Jepang, Shin Tae-yong Akui Eliano Reijnders belum Sesuai Kriteria Timnas Indonesia

Pelatih Shin Tae-yong mengungkapkan alasan mencoret Eliano Reijnders dalam daftar susunan pemain timnas Indonesia saat…

7 jam ago

Shin Tae-yong Salahkan Ragnar Oratmangoen usai Timnas Indonesia Dibekuk Jepang

Timnas Indonesia dibekuk 0-4 oleh Jepang pada laga kelima Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala…

7 jam ago

Erick Thohir Pasang Badan usai Timnas Indonesia Dicukur Jepang

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, pasang badan usai timnas Indonesia dikalahkan Jepang dengan skor 0-4…

8 jam ago