Ben Chilwell Minta Maaf Pasca Kartu Merah Lawan Madrid di Champions League

MSPORTS – Bek Chelsea Ben Chilwell meminta maaf usai mendapatkan kartu merah usai kalah 0-2 saat bertamu kandang Real Madrid pada leg pertama babak perempat final Champions League, Kamis (13/4) lalu.

Chelsea kalah di Santiago Bernabeu melalui gol dari Karim Benzema dan Marco Asensio. 

Chelsea lalu bermain dengan 10 orang setelah Ben Chilwell diusir oleh wasit karena menjatuhkan Rodrygo di area berbahaya. Meski begitu, the Blues mampu mempertahankan skor 0-2 menuju leg kedua nanti yang akan digelar di Stamford Bridge pada Rabu (19/4) dini hari WIB.

Kiper Madrid Thibaut Courtois sendiri beberapa kali disulitkan oleh serangan balik para pemain Chelsea, serta Antonio Rudiger yang melakukan blok untuk menjaga keunggulan dua gol di menit akhir.

Usai pertandingan, Chilwell meminta maaf kepada rekan setim dan para pendukungnya atas insiden ini.

“Saya sudah memikirkannya, dan hanya ingin meminta maaf kepada rekan-rekan setim dan para pendukung,” tulis Chilwell di akun Twitter pribadinya.

“Tadi malam saya membuat keputusan dalam sepersekian detik dan itu adalah sebuah kesalahan. Saya selalu memberikan segalanya untuk tim dan saya akan terus melakukannya. Terima kasih atas dukungannya”.

Dengan kartu merah ini, Chilwell akan absen pada leg kedua nanti yang akan digelar di Stamford Bridge pada Rabu (19/4) dini hari WIB.

Tio Prasetyon Utomo

42037

Recent Posts

Piala AFF Futsal 2024 – Cukur Thailand, Timnas Indonesia Tembus ke Final

Timnas Futsal Indonesia meraih kemenangan 5-1 atas Thailand pada semifinal Piala AFF Futsal 2024 di…

5 jam ago

Menpora Ingin Timnas Esport Indonesia Berprestasi di Tingkat Dunia

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora), Dito Ariotedjo, secara resmi melepas timnas Esport Indonesia…

7 jam ago

Erick Thohir Revisi Target Realistis Timnas Indonesia di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, meninjau kembali target realistis untuk timnas Indonesia pada Grup C…

8 jam ago

Erick Thohir Jamin Keselamatan Suporter Tim Tamu saat Away ke Kandang Timnas Indonesia

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menjamin keselamatan suporter tim tamu saat away ke kandang timnas…

8 jam ago

Kevin Diks Disumpah Hari Ini, akan Jadi Pengganti Mees Hilgers yang Terancam Absen

Calon pemain timnas Indonesia, Kevin Diks dijadwalkan diambil sumpah kewarganegaraan di Denmark, Jumat (8/11/2024) waktu…

9 jam ago

Usai Sidak SUGBK Jelang Dipakai Timnas Indonesia, Erick Thohir: Terbaik yang Pernah Saya Rasakan

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, telah meninjau kesiapan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan,…

10 jam ago