Dani Alves dijatuhi vonis hukuman penjara selama 4,5 tahun oleh Pengadilan Tinggi Catalonia setelah dia dinyatakan bersalah karena telah melakukan tindakan asusila kepada seorang wanita di Barcelona pada 30 Desember 2022.
Sebelumnya, mantan pemain internasional Brasil itu juga telah mendekam di penjara Brians 2 sejak ditangkap pada awal tahun lalu.
Dikutip dari Sport, Blaugrana tampak menghapus nama Alves dari daftar legenda klub di laman resmi mereka.
Dalam daftar tersebut, terdapat 102 nama pemain yang melegenda bersama Tim Catalan, mulai dari Joan Gamper, Johan Cruyff, Pep Guardiola, Lionel Messi hingga nama-nama terbaru yang masuk seperti Jordi Alba, Sergio Busquets dan Gerard Pique.
Tetapi sekitar 24 jam kemudian, Barca memutuskan untuk memasukkan kembali nama Alves ke dalam daftar legenda tim di situs resmi.
Pelatih Shin Tae-yong tidak memberikan garansi untuk timnas Indonesia lolos ke putaran 4 Kualifikasi Piala…
Pelatih Shin Tae-yong mengungkapkan alasan mencoret Eliano Reijnders dalam daftar susunan pemain timnas Indonesia saat…
Timnas Indonesia dibekuk 0-4 oleh Jepang pada laga kelima Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala…
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, pasang badan usai timnas Indonesia dikalahkan Jepang dengan skor 0-4…
Jepang meraih kemenangan 0-4 atas timnas Indonesia pada lanjutan Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala…
Basis suporter Ultras Garuda membuat koreografi dengan tema kesuksesan timnas Indonesia yang pernah membantai Jepang…