Gaya Unik Kyrie Irving Saat Konferensi Pers, Gunakan Keffiyeh Khas Palestina

Bintang NBA, Kyrie Irving tenga h menjadi sorotan setelah aksinya yang sedikit “nyeleneh saat melakukan konferensi pers. Selepas laga Dallas Mavericks melawan Milwaukee Bucks, Kyrie Irving menghadiri konferensi pers dengan menggunakan, keffiyeh di kepalanya.

 

Keffiyeh merupakan penutup kepala yang biasa digunakan orang Arab. Namun, keffiyeh yang digunakan Kyrie Irving merupakan keffiyeh dengan motif kotak-kotak.

 

Keffiyeh yang digunakannya merupakan simbol perlawanan bangsa Palestina atas pendudukan Israel di tanah mereka. Ya, Kyrie Irving menggunakannya saat konferensi pers.

 

Meskipun saat konferensi pers ia tak menjawab satu pun pertanyaan perihal konflik antara Israel-Hamas, namun apa yang ia lakukan bisa diartikan dengan sangat jelas. Ia menggunakannya sebagai simbol dukungan untuk bangsa Palestina.

 

Kyrie Irving merupakan keturunan Australia-Amerika yang bergabung dalam tim basket Dallas Mavericks. Kala menghadapi Milwaukee Bucks, timnya kalah 132-125 di Fiserv Forum.

 

Pada pertandingan itu Irving mencetak 39 poin untuk timnya. Dia hanya berbicara tentang pertandingan yang berakhir dengan kekecewaan setelah kehilangan keunggulan 10 poin di kuarter keempat. 

Tio Prasetyon Utomo

42037

Share
Published by
Tio Prasetyon Utomo
Tags: Keffiyeh

Recent Posts

Menpora Ingin Timnas Esport Indonesia Berprestasi di Tingkat Dunia

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora), Dito Ariotedjo, secara resmi melepas timnas Esport Indonesia…

1 jam ago

Erick Thohir Revisi Target Realistis Timnas Indonesia di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, meninjau kembali target realistis untuk timnas Indonesia pada Grup C…

2 jam ago

Erick Thohir Jamin Keselamatan Suporter Tim Tamu saat Away ke Kandang Timnas Indonesia

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menjamin keselamatan suporter tim tamu saat away ke kandang timnas…

2 jam ago

Kevin Diks Disumpah Hari Ini, akan Jadi Pengganti Mees Hilgers yang Terancam Absen

Calon pemain timnas Indonesia, Kevin Diks dijadwalkan diambil sumpah kewarganegaraan di Denmark, Jumat (8/11/2024) waktu…

3 jam ago

Usai Sidak SUGBK Jelang Dipakai Timnas Indonesia, Erick Thohir: Terbaik yang Pernah Saya Rasakan

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, telah meninjau kesiapan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan,…

4 jam ago

Juventus Makin Percaya Diri Dapatkan Jonathan David setelah Bertemu Thiago Motta di Lille

Beberapa media di Italia melaporkan bahwa Juventus lebih bersemangat dari sebelumnya untuk mengamankan kesepakatan dengan…

8 jam ago