Foto: Twitter/ManUtd
MSPORTS –
Piala Carabao 2023/2024 telah melakukan undian babak keempat (16 besar) pada
Rabu (28/9). Salah satu hasilnya, babak final musim lalu akan terjadi di fase
ini.
Ya,
Manchester United akan menjamu Newcastle United di Old Trafford pada 30 Oktober
mendatang. Musim lalu, Setan Merah keluar sebagai juara usai mengalahkan The Magpies
dengan skor 2-0.
MU melaju ke
babak keempat musim ini setelah menyingkirkan Crystal Palace dengan skor 3-0. Sementara
itu, Newcastle lolos usai menaklukkan Manchester City dengan skor 1-0.
Pada babak
keempat Piala Carabo musim ini, terdapat sepuluh tim Premier League yang masih
tersisa.
Dari delapan
pertandingan, selain antara MU melawan Newcastle, ada tiga laga lainnya yang
juga sama-sama mempertemukan tim Premier League.
Berikut
jadwal lengkap babak keempat Piala Carabao 2023/2024 yang akan berlangsung pada
310 Oktober.
Manchester
United – Newcastle United, Old Trafford
Chelsea –
Blackburn Rovers, Stamford Bridge
AFC Bournemouth
– Liverpool, Vitality Stadium
Everton –
Burnley, Goodison Park
West Ham
United – Arsenal, London Stadium
Mansfield
Town – Port Vale, Field Mill
Exeter City
– Middlesbrough, St James Park
Ipswich
Town – Fulham, Portman Road
Awal kehidupan Hansi Flick di Barcelona tidak pernah kekurangan pujian dalam beberapa bulan pertama kariernya,…
Kekalahan mengejutkan yang dialami Arab Saudi dari Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 telah…
PSBS Biak sukses meraih kemenangan ketika bertandang ke markas PSS Sleman pada pekan ke-11 Liga…
Persebaya Surabaya mengamankan kemenangan ketika menghadapi Persija Jakarta pada pekan ke-11 Liga 1 2024/25, Jumat…
Manchester baru saja kedatangan nakhoda anyar, Ruben Amorim. Namun, euforia kedatangan pelatih asal Portugal ini…
Timnas Basket Indonesia tengah berlaga di ajang Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025. Babak ini digelar…