Jadwal Wakil Indonesia di Hari Pertama China Open 2023

Tio Prasetyon Utomo

September 04, 2023 · 2 min read

Jadwal Wakil Indonesia di Hari Pertama China Open 2023
Other Sports | September 04, 2023
Jadwal Wakil Indonesia di Hari Pertama China Open 2023

Foto: bwfworldtour.bwfbadminton.com

MSPORTS –
China Open 2023 akan resmi digelar pada Selasa (5/9). Turnamen berlevel Super
1000 ini akn berlangsung hingga Minggu (10/9).

Indonesia
mengirim 17 wakil di turnamen ini. Namun, pada hari pertama, hanya akan ada sembilan
wakil saja yan bertanding.

Sorotan kencang
mengarah kepada Shesar Hiren Rhustavito. Pasalnya, tunggal putra berusia 29
tahun tersebut mengikuti ajang ini karena mendapat tiket promosi.

Ia yang
berada di daftar tunggu menggantikan Kunlavut Vitidsarn yang memutuskan mengundurkan
diri. Vito pun akan menghadapi pemain asal Thailand, Priyanshu Rajawat.

Sebagai catatan,
tahun ini jadi kali pertama China Open kembali digelar. Turnamen ini tidak
terselenggara selama tiga tahun sebelumnya karena pandemi Covid-19.

Berikut jadwal
wakil Indonesia pada hari pertama China Open 2023.

Shesar Hiren
Rhustavito – Priyanshu Rajawat

Chico Aura
Dwi Wardoyo – Viktor Axelsen

Jonatan
Christie – Weng Hong Yang

Gregoria
Mariska Tunjung – Thuy Linh Nguyen

Leo Rolly Carnando/Daniel
Marthin – Liang Wei Keng/Wang Chan

Fajar
Alfian/Muhammad Rian Ardianto – Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen

Rinov
Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari – Chang Ko-Chi/Lee Chih Chen

Praveen
Jordan/Melati Daeva Oktavianti – Jiang Zhen Bang/Wei Ya Xin

Dejan
Ferdinansyah/Gloria Emanelle Widjaja

Sementara itu,
berikut delapan wakil Indonesia lain di China Open 2023.

Anthony
Sinisuka Ginting

Putri
Kusuma Wardani

Mohammad
Ahsan/Hendra Setiawan

Bagas
Maulana/Muhammad Shohibul Fikri

Pramudya
Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan

Apriyani Rahayu/Siti
Fadia Silva Ramadhanti

Febriana
Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi

Rehan
Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati