MSPORTS – Ajax
Amsterdam melaju ke final KNVB Beker usai mengalahkan Feyenoord dengan skor
2-1, Kami (6/4/2023) dini hari waktu Indonesia.
Mereka pun
akan menghadapi PSV Eindhoven yang sehari sebelumnya menyingkirkan Spakenburg
dengan skor 2-1. Laga final sendiri akan digelar pada 30 April nanti.
Di laga
melawan Feyenoord, Ajax yang tampil sebagai tamu di De Kuip membuka papan skor
pada menit 14 lewat sang kapten, Dusan Tadic. Pemain asal Serbia itu
menyelesaikan bola liar yang didapatnya di dalam kotak penalti.
Beberapa
saat sebelum babak pertama usai, Santiago Gimenez menyamakan kedudukan setelah
menanduk umpan crossing dari Alireza Jahanbakhsh.
Davy Klaassen
akhirnya mencetak gol kemenangan Ajax pada menit 51. Ia berhasil menyelesaikan
bola rebound di dalam kotak penalti.
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, pasang badan usai timnas Indonesia dikalahkan Jepang dengan skor 0-4…
Jepang meraih kemenangan 0-4 atas timnas Indonesia pada lanjutan Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala…
Basis suporter Ultras Garuda membuat koreografi dengan tema kesuksesan timnas Indonesia yang pernah membantai Jepang…
Terdapat empat nama yang tidak masuk dalam daftar susunan pemain timnas Indonesia kelima Grup C…
Laga kelima Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia antara timnas Indonesia…
Suasana tegang terjadi dalam face-off terakhir pada duel tinju yang mempertemukan Mike Tyson vs Jake…