Libas Meksiko 2-0, USMNT Jadi Juara CONCACAF Nations League

USMNT keluar sebagai juara CONCACAF Nations League setelah mengalahkan Meksiko di final, Senin (25/3) pagi WIB. Bermain di AT&T Stadium, tim asuhan Gregg Berhalter menang dengan skor 0-2 berkat gol-gol dari Tyler Adams (45′) dan Giovanni Reyna (63′).

Ini menjadi gelar ketiga secara berturut-turut buat USMNT menjadi juara CONCACAF Nations League.

Di pertandingan ini, kedua tim mencoba untuk mengambil inisiatif sejak menit awal. Namun, sejumlah peluang yang mereka ciptakan tidak ada yang berbuah gol sebelum USMNT memecah kebuntuan di menit ke-45.

Adams mencatatkan namanya di papan skor setelah lewat sepakan kerasnya dari jarak jauh meneruskan umpan dari Weston McKennie.

Di babak kedua, USMNT semakin tampil percaya diri. Beberapa peluang berhasil mereka ciptakan, tapi pertahanan solid Meksiko selalu menggagalkan upaya mereka.

Pada menit ke-63, Reyna sukses menjebol gawang Meksiko untuk menggandakan keunggulan timnya memanfaatkan bola muntah. 

Di sisa waktu, tidak ada gol tambahan dari kedua tim. USMNT pun menang 2-0 atas El Tri.

Susunan pemain:

Meksiko: Ochoa; J. Sanchez, Montes, Vasquez, Gallardo; Chavez, Alvarez, E. Sanchez; Antuna, Martin, Lozano

USMNT: Turner; Dest, Richards, Ream, Robinson; McKennie, Adams, Reyna; Weah, Wright, Pulisic

Mansion Sports News

42042

Recent Posts

Kakang Rudianto Berharap Dapat Menit Bermain di Timnas Indonesia

Bek Persib Bandung, Kakang Rudianto mencanangkan tekad untuk berkontribusi lebih baik bersama Tim Nasional Indonesia.…

4 jam ago

Robi Darwis Siap Jawab Kepercayaan Pelatih di Piala AFF 2025

Robi Darwis merupakan satu dari tiga pemain Persib Bandung yang dipanggil PSSI untuk memperkuat Tim…

4 jam ago

PSIS Semarang Siap Cari Amunisi Baru Jelang Putaran Kedua

Meski kompetisi Liga 1 2024/25 baru menyelesaikan laga pekan ke-10, namun PSIS Semarang ternyata sudah…

4 jam ago

Bali United Manfaatkan Jeda Kompetisi dengan Gelar Uji Coba

Bali United memanfaatkan jeda kompetisi Liga 1 2024/25 dengan menggelar program latihan intensif di Bali…

4 jam ago

Pemain Rans Nusantara Termotivasi untuk Cetak Gol Lagi

RANS Nusantara berhasil mendapatkan tiga poin perdana dalam rangkaian tur Papua di lanjutan pertandingan Liga…

4 jam ago

Supardi Nasir Jaga Asa Nusantara United di Tiga Besar

Umur tampaknya hanya sekadar deretan angka bagi Supardi Nasir. Menginjak usia 41 tahun, dia masih…

5 jam ago