Pep Guardiola Akui Karier di Manchester City Tidak Lengkap Tanpa Trofi Liga Champions

MSPORTS – Pep Guardiola datang ke Inggris untuk melatih Manchester
City pada 2016. Enam tahun berselang, ia pun membuktikan mampu mempersembahkan kesuksesan.

Tercatat, pria asal Spanyol itu telah meraih empat gelar Premier
League, satu Piala FA, dan empat Piala Liga Inggris, dan dua Community Shield.

Tidak hanya itu, prestasi tersebut semakin memukau karena City
yang bermain begitu menawan di bawah asuhan Pep.

Namun, mantan pelatih Barcelona serta Bayern Munich itu
mengakui bahwa kariernya di Manchester City tidak akan lengkap tanpa gelar Liga
Champions.

Ya, itu memang satu-satunya yang belum berhasil diraih oleh
Pep sejauh ini. Mereka sempat mencapai babak final pada musim 2020/2021 tetapi
dikalahkan oleh Chelsea.

“Itu bukan satu-satunya tetapi saya aku itu trofi yang kami
inginkan. Tidak akan lengkap periode saya di sini jika kami tidak memenangkannya,”
ungkap Pep dikutip dari situs resmi Manchester City.

“Itu bukan satu-satunya alasan saya memperpanjang kontrak. Jelas
bukan. Saya akan melakukan segalanya dengan waktu yang kami miliki bersama,”
lanjut Pep.

“Saya akan mencobanya tetapi saya akan mengatakan hal yang
sama, kami telah mencoba sebelumnya. Itu trofi yang tidak kami miliki dan kami
akan mencoba memenangkannya,” tegas Pep.

Sebagai pelatih, Pep saat ini telah mengoleksi dua gelar
Liga Champions. Namun, terakhir kali ia meraihnya adalah pada musim 2010/2011
silam. Satu trofi lain diraih pada musim 2008/2009.

Tio Prasetyon Utomo

42037

Recent Posts

Hadapi Jepang, Jay Idzes Sudah Terima Contekan dari Pemain Timnas Indonesia?

Jay Idzes belum sempat membela timnas Indonesia dalam pertemuan terakhir kontra Jepang di Piala Asia…

3 jam ago

Australia Vs Arab Saudi Berakhir Imbang, Shin Tae-yong: Positif untuk Timnas Indonesia

Pelatih Shin Tae-yong semringah usai laga kelima Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026…

3 jam ago

Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang, Shin Tae-yong Ungkap Kesepakatan dengan pemain

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengakui bahwa laga lanjutan Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala…

4 jam ago

Pelatih Jepang Sadari Skuad Timnas Indonesia Tambah Mewah usai Pertemuan Terakhir di Piala Asia 2023

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, menyadari bahwa skuad timnas Indonesia semakin mewah usai pertemuan terakhir di…

4 jam ago

Hajime Moriyasu Sudah Dengar Hasrat Pemain Timnas Indonesia, Skuad Jepang Semakin Terbakar

Duel yang mempertemukan Jepang kontra timnas Indonesia pada lanjutan Grup C putaran 3 Kualifikasi Piala…

6 jam ago

Erick Thohir Pastikan Kesiapan Rumput dan VAR SUGBK untuk Laga Timnas Indonesia Kontra Jepang dan Arab Saudi

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, pastikan kesiapan dari rumput dan teknologi Video Assistant Referee (VAR)…

9 jam ago