Categories: Football

Piala AFF U23: Kamboja Kalah dari Thailand, Peluang Indonesia Lolos ke Semifinal Tetap Terbuka

Foto: Twitter/TimnasIndonesia

MSPORTS – Peluang Indonesia untuk lolos ke
babak semifinal Piala AFF U-23 2023 masih tetap hidup setelah Kamboja kalah
dari Thailand dengan skor 0-2, Senin (21/8/2023).

Seperti diketahui, Garuda Muda memiliki
kesempatan untuk meraih tiket tersebut melalui jalur runner-up terbaik. Saat ini,
tim asuhan Shin Tae-yong pun masih memegang status tersebut dengan tiga poin.

Koleksi tersebut didapat berkat kemenangan
dengan skor 1-0 atas Malaysia pada Minggu. Sementara itu, di atas kertas,
Kamboja memiliki satu poin lebih banyak dari Indonesia.

Namun, karena grup mereka diisi oleh empat tim,
maka hasil pertandingan melawan tim terbawah (Brunei Darussalam) pun tidak
dihitung. Dengan begitu, Kamboja hanya memiliki satu poin saja.

Filipina menjadi satu tim lain yang bersaing
dengan Indonesia untuk menjadi runner-up terbaik. Mereka bisa menghancurkan
mimpi Indonesia jika menang atas Vietnam, besok.

Sebagai catatan, dua gol yang dicetak Thailand melawan
Kamboja sendiri didapat seluruhnya dari bunuh diri pemain Kamboja pada babak
kedua (50’ & 80’).

Tio Prasetyon Utomo

42037

Recent Posts

Lionel Messi Terkesan Dengan Kebangkitan Barcelona Di Bawah Asuhan Hansi Flick

Awal kehidupan Hansi Flick di Barcelona tidak pernah kekurangan pujian dalam beberapa bulan pertama kariernya,…

15 jam ago

Kalah Di Tangan Timnas Indonesia, Pelatih Arab Saudi Herve Renard Dituntut Mundur

Kekalahan mengejutkan yang dialami Arab Saudi dari Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 telah…

15 jam ago

Hasil Liga 1: Gol Tunggal Kelly Sroyer Pastikan Kemenangan PSBS Biak Atas PSS Sleman

PSBS Biak sukses meraih kemenangan ketika bertandang ke markas PSS Sleman pada pekan ke-11 Liga…

18 jam ago

Hasil Liga 1: Comeback Atas Persija Jakarta, Persebaya Surabaya Kokoh Di Puncak Klasemen

Persebaya Surabaya mengamankan kemenangan ketika menghadapi Persija Jakarta pada pekan ke-11 Liga 1 2024/25, Jumat…

18 jam ago

Ruben Amorim Syok Berat Lihat Latihan Manchester United: Pemain Santai, Intensitas Minim!

Manchester baru saja kedatangan nakhoda anyar, Ruben Amorim. Namun, euforia kedatangan pelatih asal Portugal ini…

18 jam ago

Jadwal Timnas Indonesia Di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025

Timnas Basket Indonesia tengah berlaga di ajang Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025. Babak ini digelar…

19 jam ago