Categories: Formula 1Other Sports

Resmi, Max Verstappen Perpanjang Kontrak Hingga 2028

MGOALINDO – Juara Dunia Formula 1, Max Verstappen, resmi perpanjang kontraknya dengan Red Bull Racing hingga 2028. 

Setelah sukses menjuarai F1 musim lalu dan mengalahkan Lewis Hamilton secara dramatis di putaran terkahir, memperpanjang kontraknya dengan Red Bull merupakan keputusan yang mudah untuk pembalap berusia 24 tahun ini. 

“Saya sangat menikmati menjadi bagian dari Red Bull Racing, jadi memilih untuk bertahan hingga musim 2028 merupakan keputusan yang mudah,” kata Verstappen, dikutip dari laman resmi F1. 

Verstappen melanjutkan, “Saya cinta tim in dan tahun lalu sangat luar biasa. Tujuan kami sejak kami bersama pada 2016 adalah memenangkan kejuaraan dan kami telah melakukannya, jadi sekarang mempertahankan mobil nomor satu untuk jangka panjang.”

Di lain pihak, bos Red Bull, Christian Horner menambahkan, “mendapatkan Max untuk meneken kontrak dengan Red Bull hingga akhir musim 2028 menunjukkan komitmen yang nyata. 

“Fokus terdekat kami ialah mempertahankan juara dunia Max, tapi kontrak ini juga menunjukkan dia menjadi bagian dari rencana jangka panjang.”

Verstappen yang bergabung bersama tim Red Bull Racing pada 2016 sebagai pembalap berusia 18 tahun, akan menjadi bagian tim ini sebagai pembalap di grid yang memiliki kontrak terpanjang. 

Tio Prasetyon Utomo

42037

Share
Published by
Tio Prasetyon Utomo

Recent Posts

Budiardjo Thalib Janjikan Perubahan di Tubuh Persikabo 1973

Pelatih anyar Persikabo Budiardjo Thalib menjanjikan adanya perubahan di tubuh Laskar Padjajaran, memasuki putaran kedua…

26 menit ago

Dirumorkan Ke Real Madrid, Begini Respons Bek Al-Nassr Aymeric Laporte

Krisis lini belakang yang dialami Real Madrid semakin mendesak klub untuk segera mencari bek tengah…

42 menit ago

Bruno Fernandes Sambut Era Baru Manchester United Di Bawah Asuhan Ruben Amorim

Kedatangan Ruben Amorim mendapat sambutan baik dari kapten Manchester United, Bruno Fernandes. Setan Merah berpisah…

55 menit ago

Bertemu Putra Mahkota Johor, Erick Thohir Ajak Sepakbola ASEAN Naikkan Kualitas

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengunggah kebersamaan dengan Putra Mahkota Johor, Mayor Jenderal Tunku Ismail…

1 jam ago

Juara AFF 2024, Menpora Pastikan Dukungan Pemerintah untuk Futsal Indonesia

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo memastikan pemerintah bakal memberikan dukungan…

7 jam ago

Juara AFF 2024, Menpora Apresiasi Tinggi Keberhasilan Timnas Futsal Indonesia

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo mengapresiasi capaian prestasi yang diukir…

7 jam ago