Categories: MotoGPQualification

Sempat Jatuh, Marc Marquez Tercepat di FP1 GP Thailand

MSPORTS – Marc
Marquez (Repsol Honda) keluar sebagai yang tercepat di sesi latihan pertama (FP1)
GP Thailand, Jumat (30/9/2022).

Ia mencatatkan
waktu 1 menit 30,523 detik. Padahal, Marquez sempat terjatuh di awal-awal,
tepatnya di tikungan ketiga akibat kondisi yang hujan.

Di
belakangnya, ada Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) dan Jack Miller (Ducati
Lenovo Team) yang tertinggal 0,032 detik dan 0,065 detik.

Luca Marini
(Mooney VR46 Racing Team) ada di posisi keempat dengan catatan waktu 1 menit 30,621
detik. Kemudian, di posisi kelima, ada Alex RIns (Team Suzuki Ecstar) dengan
selisih 0,020 detik.

Lima posisi
terakhir di peringkat sepuluh teratas diisi oleh Francesco Bagnaia (Ducati
Lenovo Team), Miguel Oliveira (Red Bull KTM), Franco Morbidelli (Monster Energy
Yamaha), Enea Bastianini (Gresini Racing), dan Jorge Martin (Prima Pramac Racing).

Berikut
hasil lengkap FP1 GP Thailand.

Tio Prasetyon Utomo

42037

Share
Published by
Tio Prasetyon Utomo

Recent Posts

Hasil Liga Champions: Bungkam Real Madrid 2-0, Liverpool Sempurna di Puncak Klasemen!

Klub Liga Primer Liverpool sukses menguasai puncak klasemen, setelah menaklukkan juara bertahan Real Madrid dengan…

2 menit ago

Hasil Liga Champions: Gol Dianulir, Aston Villa dan Juventus Main Imbang Tanpa Gol

Aston Villa dan Juventus harus rela berbagi angka, setelah menuntaskan laga dengan skor 0-0, dalam laga matchday 5…

18 menit ago

Gian Piero Gasperini Sebut Atalanta Makin Percaya Diri di Liga Champions

Pelatih Gian Piero Gasperini menegaskan kembali bagaimana memenangkan Liga Europa membuat Atalanta tumbuh dalam kepercayaan…

39 menit ago

Mateo Retegui Bahagia Usai Atalanta Pesta Gol ke Gawang Young Boys

Penyerang andalan Atalanta Mateo Retegui tak bisa menutupi rasa gembiranya, saat membantu tim mencatatkan kemenangan…

52 menit ago

Rafael Leao: Saya Tidak Suka Duduk di Bangku Cadangan, Tapi…

Penyerang AC Milan Rafael Leao mengungkapkan bawah bahwa dia tidak suka duduk di bangku cadangan,…

1 jam ago

Tumbal Kemenangan Inter, Benjamin Pavard Alami Cedera Hamstring

Kemenangan yang diraih Inter dengan skor tipis 1-0 atas RB Leipzig di pentas Liga Champions,…

1 jam ago