Badminton

Anthony Ginting Resmi Nikahi Sang Kekasih

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, resmi melepas masa lajangnya.

Pelaksaan pernikahan Ginting dan sang kekasih, Mitzi Abigail, berlangsung, Sabtu (26/10/2024).

Harap Ginting, bahtera rumah tangga bersama Mitzi Abigail akan berjalan bahagia.

“Terima kasih sudah menjadi rumah yang nyaman, rumah yang aman, rumah yang hangat, rumah tempat aku berkeluh-kesah, dan berbagi kebahagiaanku,” ucap Ginting dalam prosesi pemberkatan.

“Aku yakin kita bisa membangun rumah tangga ini menjadi lebih kuat dan lebih besar bersama-sama,” sambung pria kelahiran Cimahi, Jawa Barat itu.

BACA JUGA: Duduki Jabatan Wamenpora, Taufik Hidayat: Matahari Cuma Satu

AddThis Website Tools
Abdul

Share
Published by
Abdul

Recent Posts

Persija Vs PSIS Tanpa Jakmania, Carlos Pena: Kemenangan Sangat Penting

Persija Jakarta akan menjalani empat laga kandang tanpa kehadiran penonton imbas sanksi dari Komisi Disiplin…

3 minggu ago

Alessandro Costacurta: AC Milan Tak Perlu Jual Pemain, Tapi…

Alessandro Costacurta, legenda AC Milan, menyatakan bahwa ia tidak akan menjual Rafael Leao, Theo Hernandez,…

3 minggu ago

Terlalu ‘Hati-Hati’, Fabio Capello Kritik Pedas Juventus Asuhan Thiago Motta

Fabio Capello, mantan pelatih Juventus, melontarkan kritik pedas terhadap Thiago Motta. Ia menilai Juventus di…

3 minggu ago

Lautaro Martinez Terancam Sanksi: Dugaan Penistaan Agama Usai Derbi Italia!

Lautaro Martinez, bintang Inter Milan, terancam sanksi akibat dugaan penistaan agama. Jaksa Federal FIGC (Federasi…

3 minggu ago

Julian Alvarez Tidak Kecewa Tinggalkan Manchester City & Gabung Atletico Madrid

Julian Alvarez, penyerang asal Argentina, membuktikan keputusannya tepat. Setelah pindah dari Manchester City ke Atletico…

3 minggu ago

Barcelona Ditahan Atletico Madrid: Pertahanan Rawan, Flick Dikritik Legenda!

Rentetan kemenangan Barcelona terhenti di ajang Copa del Rey. Hasil imbang melawan Atletico Madrid pada…

3 minggu ago