Gustavo Franca Yakin Persib Bandung Bisa Menang di Singapura

Bek Persib Bandung, Gustavo Franca merasa percaya diri timnya bisa meraih kemenangan dari Lion City Sailors FC, pada laga AFC Champions League Two di Stadion Jalan Besar, Singapura, Kamis (7/11) malam WIB.

Franca melihat, timnya juga cukup kuat untuk bisa meladeni tuan rumah yang saat ini berada di puncak klasemen sementara.

“Saya rasa kami saat ini sedang berada di jalur yang tepat, kami cukup kuat untuk bisa mendapatkan kemenangan,” kata Franca dikutip dari laman resmi klub.

BACA JUGA: Hasil Liga 1: Unjuk Gigi, Persija Jakarta Libas Madura United 4-1

Franca dan kawan-kawan berjanji untuk berjuang sekuat tenaga untuk meraih kemenangan. Sebab, katanya, bukan hal mudah mengalahkan Lion City Sailors yang tampil baik, tidak hanya laga kandang, tetapi juga tandang.

“Ya tentu saja ini akan menjadi laga sulit, terutama mereka (Lion City Sailors) adalah tim yang bagus,” pungkasnya.

AddThis Website Tools
rizkaart

42041

Recent Posts

Persija Vs PSIS Tanpa Jakmania, Carlos Pena: Kemenangan Sangat Penting

Persija Jakarta akan menjalani empat laga kandang tanpa kehadiran penonton imbas sanksi dari Komisi Disiplin…

3 minggu ago

Alessandro Costacurta: AC Milan Tak Perlu Jual Pemain, Tapi…

Alessandro Costacurta, legenda AC Milan, menyatakan bahwa ia tidak akan menjual Rafael Leao, Theo Hernandez,…

3 minggu ago

Terlalu ‘Hati-Hati’, Fabio Capello Kritik Pedas Juventus Asuhan Thiago Motta

Fabio Capello, mantan pelatih Juventus, melontarkan kritik pedas terhadap Thiago Motta. Ia menilai Juventus di…

3 minggu ago

Lautaro Martinez Terancam Sanksi: Dugaan Penistaan Agama Usai Derbi Italia!

Lautaro Martinez, bintang Inter Milan, terancam sanksi akibat dugaan penistaan agama. Jaksa Federal FIGC (Federasi…

3 minggu ago

Julian Alvarez Tidak Kecewa Tinggalkan Manchester City & Gabung Atletico Madrid

Julian Alvarez, penyerang asal Argentina, membuktikan keputusannya tepat. Setelah pindah dari Manchester City ke Atletico…

3 minggu ago

Barcelona Ditahan Atletico Madrid: Pertahanan Rawan, Flick Dikritik Legenda!

Rentetan kemenangan Barcelona terhenti di ajang Copa del Rey. Hasil imbang melawan Atletico Madrid pada…

3 minggu ago